Tujuh mahasiswa FMIPA Unesa mengikuti program Virtual Practice Teaching (PLP) di Tarlac Agricultural University-CED Laboratory School Filipina

Views: 200Kondisi pandemi Covid-19 tidak menyurutkan semangat mahasiswa FMIPA Universitas Negeri Surabaya (Unesa) untuk mengikuti program-program internasionalisasi. Kali ini, tiga mahasiswa dari Program Studi Pendidikan Matematika (Rama Dina, Mayang Purbaningrum, dan Astridtia P.J. Sari), serta masing-masing satu mahasiswa dari Program Studi Pendidikan Biologi (Bima P. Putra), Program Studi Pendidikan Fisika Read More …

Kegiatan International, Kompetisi Karya Tulis Ilmiah dan Webinar Internasional FMIPA UNESA Bertemakan Optimizing the Role of the Young Generation in Resource Development and Science Technology to the Era of Society 5.0

Views: 1332Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Surabaya (UNESA) menyelenggarakan kegiatan INTERGALACTIC (International Event of Technology and Scientific Competition) 2022 bertajuk “Optimizing the Role of the Young Generation in Resource Development and Science Technology to the Era of Society 5.0”, terlaksana dari tanggal 1 Juli hingga 13 Read More …

[[ ✨ ORMAWA FMIPA UNESA SHARING WITH CARING ✨]]

Views: 123Hallo warga mipa ?☁?Kami mengajak seluruh rekan rekan semua untuk bergerak bersama merangkul saudara kita yang terkena banjir di daerah Blitar, Lumajang, serta Denpasar melalui penggalangan dana. Kita kembali bekerja sama dengan SMCC (Satuan Mitigasi Crisis Center ) untuk membantu menyalurkan dana kepada mereka semua. ?Dengan itu, kami menerima Read More …