MAHASISWA BIOLOGI MEMANFAATKAN POTENSI LAIN DAUN INSULIN

Views: 2808Tanaman yacon (Smallanthus sonchifolius) dikenal sebagai tanaman insulin karena biasa digunakan untuk pengobatan diabetes militus. Tanaman yang banyak tumbuh secara liar ini, diyakini tidak hanya memiliki manfaat untuk penyembuhan penyakit diabetes saja, tetapi juga memiliki manfaat lain.   Berawal dari kondisi tersebut, kelompok mahasiswa Biologi yang beranggotakan Atim Febry Read More …

LAPORAN KEGIATAN RAPAT RUTIN ORMAWA 2016

Views: 3310Pendahuluan Himpunan Mahasiswa Jurusan Fisika (HMJ Fisika) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Surabaya merupakan suatu organisasi intra kampus bagi mahasiswa fisika (himpunan mahasiswa) yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) mahasiswa fisika. Selain untuk meningkatkan kualitas organisasi, HMJ Fisika juga ingin menjadikan organisasi sebagai Read More …