WORKSHOP PENGEMBANGAN PROGRAM BIDANG AKADEMIK DAN PEMANTAPAN KINERJA DALAM MEMPERSIAPKAN AKREDITASI INTERNASIONAL

Views: 648Standar mutu dan penilaian suatu lembaga pendidikan, termasuk pendidikan tinggi, ditentukan oleh pihak luar lembaga yang independen baik skala nasional maupun internasional melalui proses akreditasi. Dengan adanya akreditasi ini, mutu alumni perguruan tinggi memiliki standar dan terjamin sehingga diharapkan lulusannya memiliki kualitas yang baik dan sesuai dengan kebutuhan. Universitas Read More …

STUDI BANDING PENGELOLA BIDANG KEMAHASISWAAN FMIPA UNESA DI FMIPA UB DAN UM

Views: 678 Peranan pengembangan mahasiswa dalam mewujudkan pendidikan tinggi yang bermutu serta kemampuan IPTEK dan inovasi yang dapat mendukung daya saing bangsa sangatlah penting. Mahasiswa tidak hanya dibekali dengan akademik semata, namun juga dibekali dengan berbagai kegiatan kemahasiswaan yang dapat meningkatkan soft skills mahasiswa. Dalam rangka mewujudkan hal tersebut, pada Read More …