Revitalisasi Hidroponik di SMPN 22 Surabaya: Inisiatif Mahasiswa Pendidikan Biologi UNESA lewat Program Surabaya Mengajar

Views: 24Surabaya, 14 November 2025 – Mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi Universitas Negeri Surabaya (UNESA) melaksanakan mini projek bertema hidroponik di SMP Negeri 22 Surabaya. Kegiatan ini merupakan bagian dari Program Surabaya Mengajar (PSM) 2025 yang bertujuan mengintegrasikan pembelajaran biologi dengan praktik nyata di sekolah. Para mahasiswa memilih hidroponik karena Read More …

Dukungan Laboratorium Komputasi FMIPA untuk Uji Substantif PPG

Views: 8FMIPA menjadi salah satu tempat pelaksanaan uji substantif yang diselenggarakan oleh PPG Universitas Negeri Surabaya pada tanggal 12-15 November 2025. Ada 4 tempat uji, yaitu laboratorium big data di gedung E2, laboratorium multimedia, ulakom, dan laboratorium pemodelan dan simulasi di gedung IsDB C1. Tidak kurang dari 300 peserta uji Read More …

Fenomena Motor “Mbrebet”: Tinjauan Sains dari Perspektif Matematika, Fisika, Kimia, dan Biologi

Views: 24Beberapa waktu terakhir, warganet di Jawa Timur dihebohkan oleh video dan laporan motor yang mendadak “mbrebet” atau tersendat ketika digas, terutama setelah pengisian Pertalite. Kejadian ini menimbulkan banyak spekulasi, mulai dari kualitas bahan bakar, cuaca ekstrem, hingga kondisi mesin. Di tengah viralnya fenomena ini, sains memberi kita cara pandang Read More …

Mengapa Sains Penting untuk Masa Depan Bangsa? Perspektif FMIPA di Era AI

Sains + AI untuk masa depan bangsa

Views: 37Di tengah derasnya perkembangan teknologi, kecerdasan buatan (AI), dan transformasi digital global, Indonesia sedang memasuki babak baru perjalanan peradabannya. Kita hidup pada masa ketika ilmu pengetahuan—khususnya sains—menentukan arah kemajuan suatu bangsa. FMIPA (Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam) sebagai pusat pendidikan dan riset sains memiliki tanggung jawab besar: melahirkan Read More …