Mahasiswa Pendidikan Biologi UNESA Sabet Medali Perunggu di Poster PKM-VGK PIMNAS 38

Views: 19Surabaya, 29 November 2025 — Program Studi S1 Pendidikan Biologi FMIPA Universitas Negeri Surabaya (UNESA) kembali menorehkan prestasi gemilang di ajang ilmiah nasional. Pada PIMNAS ke-38 yang diselenggarakan di Universitas Hasanuddin (Unhas), tim mahasiswa Pendidikan Biologi berhasil meraih medali perunggu pada kategori Poster dalam skema Program Kreativitas Mahasiswa Video Read More …

FMIPA Unesa Tampilkan Inovasi Internasional: “BIORda Card” oleh Mahasiswa Pendidikan Biologi untuk Anak-Anak Diaspora Malaysia

biorda

Views: 11Surabaya, 16 November 2025 — Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Negeri Surabaya dengan bangga menyampaikan bahwa mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi Unesa berhasil membawa karya inovatif ke ranah internasional melalui media pembelajaran interaktif bernama BIORda Card. Kartu edukatif ini dikembangkan untuk meningkatkan literasi sains dan memperkenalkan Read More …